
Pelepasan mahasiswa PLKP-LS di Lembaga Perlindungan Anak (LPA) Sumatera Utara oleh Pembimbing PLKP-LS Dr. Nurussakinah Daulay, M.Psi. Dengan adanya PLKP-LS diharapkan mahasiswa mampu menerpakan kegiatan pelayanan BK di Lembaga Perlindungan Anak (LPA).